Angkatan Laut Kerajaan Belanda

Angkatan Laut Kerajaan Belanda
Koninklijke Marine
Lambang Angkatan Laut Kerajaan Belanda.
Negara Belanda
CabangAngkatan Bersenjata Belanda
Tipe unitAngkatan Laut
Jumlah personel7.508 pasukan aktif (2021)[1]

5(1) fregat
4 kapal patroli lepas pantai

5 kapal pemburu ranjau
1 kapal pendukung
2 landing platform dock
4 kapal selam

40 kapal lainnya
19 helikopter
Bagian dariKementerian Pertahanan Belanda
HeadquartersDen Helder
MotoVeiligheid op en vanuit zee.
Keamanan di dan dari laut
HimneDefileermars der Koninklijke Marine
PertempuranPerang Delapan Puluh Tahun
Perang Belanda-Portugal
Perang Inggris-Belanda
Perang Penerus Spanyol
Perang Aliansi Keempat
Perang Dunia II
Perang Kemerdekaan Indonesia
Konflik Papua
Tokoh
Panglima Angkatan Laut Laksamana Madya René Tas
Wakil Panglima Angkatan Laut Laksamana Muda Huub Hulsker
Tokoh berjasaMichiel de Ruyter, Maarten Harpertszoon Tromp, Jan van Speyk, Karel Doorman
Insignia
Bendera
Bendera kapal
Logo
Pesawat tempur
Pesawat patroliNH90

Angkatan Laut Kerajaan Belanda (bahasa Belanda: Koninklijke Marine) adalah Angkatan Laut Belanda. Dibentuk pertama kali dalam Perang Delapan Puluh Tahun (15681648) perang kemerdekaan dari Wangsa Habsburg yang memerintah Belanda Habsburg.

Selama abad ke-17, Angkatan Laut Republik Belanda (15811795) merupakan salah satu angkatan laut terkuat di dunia dan memainkan perangan penting perang melawan Inggris, Prancis, Spanyol dan negara-negara Eropa lainnya. Angkatan Laut Republik Batavia (17951806) dan Kerajaan Hollandia (18061810) berperan penting dalam Perang Napoleon, meskipun didominasi oleh kepentingan Prancis. Setelah berdirinya Kerajaan Belanda modern pada tahun 1815, mereka berperan penting dalam melindungi Imperium Belanda, terutama di koloni Hindia Belanda di Asia Tenggara, meskipun akhirnya tidak berkutik dalam menghadapi Angkatan Laut Kekaisaran Jepang di awal-awal Perang Pasifik.

Setelah Perang Dunia II, Angkatan Laut Belanda lebih banyak berperan dalam operasi-operasi perdamaian internasional di berbagai negara, selain pertahanan dalam negeri.

  1. ^ [1]

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search