Atjeh Tram

Atjeh Tram
Stasiun Kota Radja
Ikhtisar
Kantor pusatHindia Belanda Banda Aceh, Aceh, Hindia Belanda
LokalAceh
Tanggal beroperasi1882–1942
PendahuluKNIL
PenerusPT Kereta Api Indonesia
Teknis
Lebar sepur750 mm (2 ft 5+12 in)
Sepur sebelumnya1.067 mm (3 ft 6 in)
Panjang jalur528 Km
Peringatan: Page using Template:Infobox rail with unknown parameter "products" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox rail with unknown parameter "parent" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox rail with unknown parameter "type" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox rail with unknown parameter "owner" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).

Atjeh Tram (AT), setelah tahun 1916 berganti nama menjadi Atjeh Staatsspoorwegen (ASS), adalah nama perusahaan kereta api milik pemerintah Hindia-Belanda dan merupakan divisi dari Staatsspoorwegen yang membangun dan mengoperasikan jalur kereta api dengan Lebar jalur kereta api 750 mm di wilayah Aceh dari 1 Januari 1882 s.d. 1942.


© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search