August Wilhelm Schlegel

August Schlegel
Lahir8 September 1767
Hannover, Elektorat Hanover
Meninggal12 Mei 1845
Bonn, Provinsi Rhine
AlmamaterUniversitas Göttingen
EraFilsafat abad ke-19
KawasanFilsafat Barat
AliranReomantisisme Jena
Historisisme[1]
InstitusiUniversitas Bonn
Minat utama
Filologi, filsafat sejarah

August Wilhelm (setelah 1812: von) Schlegel (/ˈʃlɡəl/; Jerman: [ˈʃleːgl̩]; 8 September 1767 – 12 Mei 1845), yang lebih sering disebut August Schlegel, adalah seorang penyair, kritikus dan penerjemah asal Jerman. Dengan saudaranya Friedrich Schlegel, ia menjadi pengaruh utama dalam Romantisisme Jena. Ia menterjemahkan karya-karya Shakespeare dari karya-karya pengarang drama Inggris ke dalam karya-karya klasik Jerman.[3] Schlegel juga merupakan profesor Sanskerta pertama di Benua Eropa dan membuat terjemahan dari Bhagavad Gita.

  1. ^ Brian Leiter, Michael Rosen (eds.), The Oxford Handbook of Continental Philosophy, Oxford University Press, 2007, p. 175.
  2. ^ Eugenio Coșeriu, "Zu Hegels Semantik," Kwartalnik neofilologiczny, 24 (1977), p. 185 n. 8.
  3. ^  "Schlegel, August Wilhelm von". Collier's New Encyclopedia. 1921. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search