County di Tiongkok

resminya
Divisi tingkat county

Nama Tionghoa
Hanzi sederhana: 县级行政区
Hanzi tradisional: 縣級行政區
nama alternatif
Hanzi sederhana:
Hanzi tradisional:
Nama Uighur
Uighur: ناھىيىسى
Nama Zhuang
Zhuang: Hen
Nama Tibet
Tibet: རྫོང་
(awalnya 宗 dalam bahasa Tionghoa)
- Wylie: rdzong
- Zangwen Pinyin: Zong

County (Hanzi: ; Pinyin: Xiàn), yang secara resmi disebut divisi tingkat county (Hanzi: 县级行政区; Pinyin: Xiàn Jí Xíngzhèngqū), yang merupakan translasi dari Xiàn di Tiongkok, adalah tingkat ketiga dari hierarki administratif di Provinsi dan Wilayah otonomi, dan tingkat kedua di munisipalitas dan Hainan, sebuah tingkat yang dikenal sebagai "tingkat county" dan juga terdiri dari county otonomi, kota tingkat county, panji, panji otonomi, dan distrik kota. Terdapat 1,464 county di Tiongkok Daratan dari 2,862 divisi tingkat county secara keseluruhan.

Xian telah ada sejak zaman Negara-Negara Berperang, dan didirikan di seluruh wilayah negara pada masa Dinasti Qin. Istilah xian selalu diterjemahkan sebagai "distrik" atau "prefektur" ketika mengambil dalam konteks dari sejarah Tiongkok. Namun, artikel ini berusaha untuk tetap konsisten dengan penerjemahan terminologi modern, dan menggunakan istilah "county". Hal ini bukanlah praktik yang konvensional dalam sastra Sinologi.


© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search