E Mambo Simbo

E Mambo Simbo adalah sebuah lagu daerah yang berasal dari Kabupaten Mamberamo Raya didekat Burmeso dan Kasonaweja. Lagu ini dipopulerkan oleh grup musik Mambesak yang mengadaptasi lagu daerah ini.[1][2] Walau lagu ini mengambil lirik lagu dari bahasa Mamberamo, sebagian dari melodi lagu ini diambil dari melodi lagu tradisional suku Asmat.[3] Sehingga bisa disebutkan lagu ini merupakan lagu tradisional asal Mamberamo dan Asmat.

  1. ^ "Lirik dan Makna di Balik Lagu E Mambo Simbo Papua yang Dinyanyikan di Istana Merdeka". Mambruks.com. 2022-08-18. Diakses tanggal 2023-02-03. 
  2. ^ ""Emambo Simbo" Lagu Ratapan ! Seniman Papua Ingatkan Pelaku Seni Memaknainya Dengan Baik – SAIRERI NEWS". SAIRERI NEWS. 2022-08-18. Diakses tanggal 2023-02-03. 
  3. ^ "Iyakoko Patea Choir : E Mambo Simbo - concert at Goethehaus Jakarta - 15 September 2012" (video). youtube.com. P Production. 2022-11-01. [pranala nonaktif permanen]

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search