Havdalah

Havdalah adalah suatu upacara yang menandakan bahwa hari Shabbat / Sabat telah berakhir. Havdalah dilakukan setelah Sabat berakhir, bukan menjelang Sabat berakhir. Yang menjadi patokan umum dalam pelaksanaan Havdalah ialah:

  • Idealnya, Havdalah dilaksanakan jika dapat terlihat setidaknya 3 Bintang yang bersinar dilangit namun jika cuaca tak memungkinkan, dapat menggunakan patokan lain di bawah ini
  • Havdalah harus dilaksanakan sekitar 45 Menit hingga 1 Jam setelah Sabat berakhir
  • Jika tidak yakin akan waktu Sabat berakhir, maka dapat menunggu hingga matahari benar - benar terbenam (malam hari)

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search