Kabayama Sukenori

Count Kabayama Sukenori
Laksamana Jepang Count Kabayama Sukenori
LahirDecember 9, 1837
Kagoshima, domain Satsuma, Jepang
Meninggal8 Februari 1922(1922-02-08) (umur 84)[1]
Tokyo, Jepang
PengabdianKekaisaran Jepang
Dinas/cabang Angkatan Laut Kekaisaran Jepang
Angkatan Darat Kekaisaran Jepang
Lama dinas1874 - 1903
PangkatMayor Jenderal, Laksamana
Perang/pertempuranPerang Inggris-Satsuma
Perang Boshin
Perang Tiongkok-Jepang Pertama
oPertempuran Yalu
oPertempuran Weihaiwei.
PenghargaanOrdo Matahari Terbit (kelas ke-1)
Pekerjaan lainGubernur-Jenderal Taiwan
Dewan Penasihat
Menteri Dalam Negeri
Menteri Pendidikan

Count Kabayama Sukenori (樺山 資紀, 9 Desember 1837 – 8 Februari 1922) adalah seorang pemimpin militer samurai dan negarawan Jepang.[2] Ia adalah seorang jenderal pada Angkatan Darat Kekaisaran Jepang dan seorang laksamana pada Angkatan Laut Kekaisaran Jepang. Ia kemudian menjadi Gubernur-Jenderal Taiwan Jepang pertama pada saat pulau tersebut menjadi koloni Jepang. Ia juga terkadang disebut sebagai Kabayama Motonori.

Ia lahir di domain Satsuma (sekarang Prefektur Kagoshima) dari keluarga samurai

  1. ^ Nishida, Angkatan Laut Kekaisaran Jepang
  2. ^ Nussbaum, Louis-Frédéric. (2005). "Kabayama Sukenori" in Japan Encyclopedia, p. 441.

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search