Kepulauan Cook

Kepulauan Cook

Cook Islands (Inggris)
Kūki 'Āirani (Maori Kep. Cook)
Bendera Kepulauan Cook
Bendera
{{{coat_alt}}}
Lambang
Semboyan
Lagu kebangsaanTe Atua Mou E
(Indonesia: "Tuhan Pemilik Kebenaran")
Lokasi Kepulauan Cook
Lokasi Kepulauan Cook
Ibu kota
Avarua
21°12′S 159°46′W / 21.200°S 159.767°W / -21.200; -159.767
Bahasa resmiInggris
Maori dialek Cook (termasuk bahasa Pukapuka)
PemerintahanMonarki konstitusional
Charles III
Tom Marsters
Mark Brown
LegislatifParlemen
Negara asosiasi
4 Agustus 1965
• Pengakuan kemerdekaan oleh PBB
1992[1]
Luas
 - Total
240 km2 (210)
 - Perairan (%)
0
Populasi
 - Sensus Penduduk 2016
17,459[2] (223)
42/km2 (138)
PDB (KKB)2005
 - Total
$183,2 juta
$9.100
PDB (nominal)2020
 - Total
$384 juta[3]
$21.994
IPM (2010)Steady 0,708
tinggi · 107
Mata uangDolar Selandia Baru (NZ$)
Dolar Kepulauan Cook
(NZD)
Zona waktuWaktu Kepulauan Cook (CKT)
(UTC-10)
Lajur kemudikiri
Kode telepon+682
Kode ISO 3166CK
Ranah Internet.ck
Sunting kotak info
Sunting kotak info • Lihat • Bicara
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini
Peringatan: Page using Template:Infobox country with unknown parameter "HDI_category" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).

Kepulauan Cook (Māori: Kūki 'Āirani) adalah sebuah negara pulau berpemerintahan-sendiri di Samudra Pasifik Selatan. Negara ini berasosiasi bebas dengan Selandia Baru. Kepulauan Cook terdiri dari 15 pulau dengan luas wilayah 220 km². Ibu kotanya adalah Avarua yang terletak di Rarotonga, pulau terbesar. Pariwisata menjadi penunjang utama ekonomi kepulauan, dengan lebih dari 168.000 pengunjung bepergian ke pulau-pulau pada tahun 2018,[4] dan ekonomi lainnya berupa perbankan, mutiara, hasil laut, dan ekspor buah-buahan. Jenis seni populer pulau ini adalah tivaivai, mirip dengan quilt. Kepulauan Cook dinamakan menurut nama Kapten James Cook dari Inggris.

Sejak 2001, Kepulauan Cook telah menjalankan kebijakan luar negeri dan pertahanannya sendiri.[5] Dalam beberapa dekade terakhir, Kepulauan Cook telah mengadopsi kebijakan luar negeri yang semakin tegas, dan seorang penduduk Kepulauan Cook, Henry Puna, saat ini menjabat sebagai Sekretaris Jenderal Forum Kepulauan Pasifik.[6] Kebanyakan Penduduk Kepulauan Cook adalah warga negara Selandia Baru yang juga memiliki status warga negara Kepulauan Cook, namun tidak semua warga Selandia Baru dapat memilikinya. Kepulauan Cook telah menjadi anggota aktif Komunitas Pasifik sejak 1980.

Pusat populasi utama Kepulauan Cook berada di pulau Rarotonga (13.007 pada 2016),[2] di mana terdapat bandara internasional. Sensus tahun 2016, penduduknya berjumlah 17.459 jiwa. Ada juga populasi Penduduk Kepulauan Cook yang lebih besar di Selandia Baru dan Australia: dalam sensus Selandia Baru 2018, sekitar 80.532 orang mengatakan bahwa mereka adalah Penduduk Kepulauan Cook, atau keturunan Kepulauan Cook.[7] Sensus Australia terakhir mencatat 28.000 penduduk Kepulauan Cook tinggal di Australia, banyak yang juga memiliki kewarganegaraan Australia.[8]

  1. ^ UN THE WORLD TODAY (PDF) and Repertory of Practice of United Nations Organs Supplement No. 8; page 10
  2. ^ a b "Census 2016 - Cook Islands - Ministry of Finance and Economic Management". www.mfem.gov.ck (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 28 August 2017. Diakses tanggal 2017-11-11. 
  3. ^ UNCTAD. "UNCTADstat - General Profile: Cook Islands". UNCTADstat (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2021-08-09. 
  4. ^ "Cook Islands welcome more visitors". Radio New Zealand. February 2019. Diarsipkan dari versi asli tanggal 8 September 2019. 
  5. ^ "Constitution of the Cook Islands" (PDF) (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan (PDF) dari versi asli tanggal 2022-10-13. Diakses tanggal 22 July 2022. 
  6. ^ "Cook Islands". France in New Zealand. March 13, 2014. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-06-27. Diakses tanggal October 30, 2015. Since 2001, the Cook Islands has complete sovereignty in managing their Foreign affairs according to the common declaration of 6 April 2001. 
  7. ^ "2018 Census ethnic group summaries – Cook Islands Maori". Statistics New Zealand. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-09-21. Diakses tanggal 22 January 2022. 
  8. ^ "Ancestry 1st response (ANC1P)". Australian Bureau of Statistics. 15 October 2021. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-09-21. Diakses tanggal 24 July 2022. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search