Keratitis

Mata yang mengalami keratitis

Keratitis adalah peradangan atau inflamasi pada bagian kornea mata.[1] Penyakit ini berbeda dengan konjungtivitis yang merupakan peradangan membran mukosa yang menutupi sklera anterior dan kelopak mata bagian dalam.[1] Jika mata berwarna merah muda dengan jelas (true pink eye) maka orang tersebut terkena penyakit keratokonjungtivitis epidemika.[1]

  1. ^ a b c Pearce EC. 2000. Anatomi & Fisiologi untuk Paramedis. Jakarta: Gramedia.

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search