Pemerintahan Belanda di pengasingan

Pemerintahan Belanda di Pengasingan

Nederlandse regering in ballingschap
1940–1945
StatusPemerintahan dalam pengasingan
Ibu kotaAmsterdam
PemerintahanPemerintahan Transisi
Ratu 
• 1940-1945
Wilhelmina
Perdana Menteri 
• 1940
Dirk Jan de Geer
• 1940-1945
Pieter Sjoerds Gerbrandy
Era SejarahPerang Dunia II
• Didirikan
15 Mei 1940
• Dibubarkan
5 Mei 1945
Kode ISO 3166NL
Didahului oleh
Digantikan oleh
Belanda
Belanda
Sunting kotak info
Sunting kotak info • Lihat • Bicara
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini
Rumah Stratton di Piccadilly seberang Green Park, di mana pemerintah belanda berada

Pemerintah Belanda di pengasingan (bahasa Belanda: Nederlandse regering in ballingschap), juga dikenal sebagai Kabinet London (bahasa Belanda: Londens cabinet) adalah pemerintah pengasingan dari Belanda, yang dipimpin oleh Ratu Wilhelmina, yang dievakuasi ke London setelah invasi Jerman selama Perang Dunia II pada tanggal 10 Mei 1940.[butuh rujukan]


© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search