Region di Prancis


Artikel ini merupakan bagian dari
Pembagian administratif Prancis

(termasuk region seberang laut)

(termasuk departemen seberang laut)

Komunitas urban
Komunitas aglomerasi
Komunitas komune
Sindikat Aglomerasi Baru

Gabungan komune
Arondisemen kota

Lainnya dalam Prancis Seberang Laut

Jajahan seberang laut
Jajahan sui generis
Negara seberang laut
Teritori seberang laut
Pulau Clipperton

Prancis terbagi menjadi 18 region administratif (bahasa Prancis: région, [ʁe.ʒjɔ̃]), termasuk 13 region metropolitan dan 5 region seberang laut.[1] Tiga belas region metropolitan (termasuk Korsika) masing-masing kemudian terbagi lagi menjadi 2 sampai 13 departemen. dengan prefek untuk departemen pada pusat administrasi dari masing-masing region juga bertindak sebagai prefek regional.Region seberang laut masing-masing hanya terdiri dari satu departemen, dan oleh karena itu region seberang laut disebut juga sebagai "departemen seberang laut". Konsep hukum region saat ini diadopsi pada tahun 1982 yang pada saat itu berjumlah 27 wilayah, dan pada tahun 2016 dikurangi menjadi 18.

  1. ^ "Carte des Régions" (dalam bahasa French). INSEE. Diakses tanggal 2009-09-29.  (Prancis)

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search