Republik Gagauz

Republik Gagauz

Gagauz Respublikası
1990–1994
Bendera Gagauzia
Bendera
Peta wilayah yang diklaim oleh Republik Gagauz. Tidak semua wilayah diklaim berhasil dikuasai
Peta wilayah yang diklaim oleh Republik Gagauz. Tidak semua wilayah diklaim berhasil dikuasai
Ibu kotaComrat
46°19′N 28°40′E / 46.317°N 28.667°E / 46.317; 28.667
Bahasa yang umum digunakanGagauz, Rumania, Rusia
PemerintahanRepublik
Sejarah 
• Didirikan
19 Agustus 1990
• Dibubarkan
23 Desember 1994
Mata uangRubel Soviet, cupon Moldova, leu Moldova
Didahului oleh
Digantikan oleh
Republik Sosialis Soviet Moldova
Moldova
Sekarang bagian dariGagauzia
Sunting kotak info
Sunting kotak info • Lihat • Bicara
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Republik Gagauz (bahasa Gagauz: Gagauz Respublikası; bahasa Rumania: Republica Găgăuzia; bahasa Rusia: Республика Гагаузия, Respublika Gagauzija) adalah sebuah negara yang tak diakui yang berpisah dari Moldova pada masa pembubaran Uni Soviet tetapi kemudian bergabung dengan Moldova secara damai setelah merdeka secara de facto dari tahun 1990 hingga 1994.[1][2]

  1. ^ Marcin Kosienkowski (2017) The Gagauz Republic: An Autonomism-Driven De Facto State The Soviet and Post-Soviet Review, volume 44, no. 3, pp. 292–313.
  2. ^ Erendor, Metin (2021). Gagauz Türkleri: "Gök - Oğuzlar". Bilge Kültür Sanat. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search