Suku Jambi

Melayu Jambi
جامبي
Dua orang kepala suku Jambi di Sarolangun mengenakan pakaian adat Jambi, pada masa kolonialisme Hindia Belanda ca 1914
Jumlah populasi
± 1,2 juta[1]
Daerah dengan populasi signifikan
Provinsi Jambi:
± 1.200.000 Jiwa
Bahasa
Melayu Jambi
Indonesia
Agama
Islam
Kelompok etnik terkait
BatinKerinciKubu
Bujang dan Gadis Provinsi Jambi mengenakan pakaian adat Melayu Jambi bersama tokoh Nurdin Halid

Suku Jambi atau Melayu Jambi[2] (Jawi: جامبي) merupakan suku bangsa pribumi yang berasal dari provinsi Jambi. Mereka mendiami wilayah kota Jambi, kabupaten Muaro Jambi, Tanjung Jabung, Batanghari, Bungo-Tebo dan sebagian Sarko.[3][4] Dusun-dusun mereka saling berjauhan dengan rumah-rumah yang dibangun dipinggiran sungai besar atau sungai kecil.

  1. ^ Kewarganegaraan, Suku Bangsa, Agama dan Bahasa Sehari-hari Penduduk Indonesia Hasil Sensus Penduduk 2010 Diarsipkan 2017-07-12 di Wayback Machine. (PDF) di Badan Pusat Statistik.2011. hlm. 28.ISBN 9789790644175. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 12-07-2017.
  2. ^ Putra, Agusti (2019). "SEJARAH MELAYU JAMBI DARI ABAD 7 SAMPAI ABAD 20". Tsaqofah Dan Tarikh. doi:http://dx.doi.org/10.29300/ttjksi.v3i1.1549 Periksa nilai |doi= (bantuan). 
  3. ^ Ensiklopedi Suku Bangsa di Indonesia, hlm. 137-138.
  4. ^ "Penduduk Menurut Administrasi dan Suku Bangsa". jambi.bps.go.id. (2000). Diakses tanggal 2 Maret 2023. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search