Vjosa Osmani

Vjosa Osmani
Presiden Kosovo Ke- 5
Mulai menjabat
4 April 2021
Perdana MenteriAlbin Kurti
Sebelum
Pendahulu
Glauk Konjufca (Peltu)
Pengganti
Petahana
Sebelum
Masa jabatan
5 November 2020 – 22 Maret 2021
Peltu
Perdana MenteriAvdullah Hoti
Sebelum
Pendahulu
Hashim Thaçi
Pengganti
Glauk Konjufca (Peltu)
Ketua Majelis Kosovo ke-6
Masa jabatan
3 Februari 2020 – 22 Maret 2021
PresidenHashim Thaçi
Sebelum
Pendahulu
Glauk Konjufca
Pengganti
Glauk Konjufca
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir
Vjosa Osmani

17 Mei 1982
Mitrovica, Republik Federal Sosialis Yugoslavia
Partai politikLiga Demokrat Kosovo (sampai 2020)[1]
Independen
(dari 2020)
PendidikanUniversitas Priština
Universitas Pittsburgh
ProfesiProfesor hukum
Tanda tangan
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Vjosa Osmani-Sadriu (lahir 17 Mei 1982)[2] adalah seorang ahli hukum Kosovo yang sekarang menjabat Presiden Kosovo. Sebelumnya, ia menjabat sebagai Ketua Majelis Kosovo dan Peltu Presiden Kosovo. Dia adalah seorang profesor di Universitas Priština, Institut Teknologi Rochester Kosovo; dia juga pernah menjadi profesor tamu di Universitas Pittsburgh. Osmani adalah calon perdana menteri dari partai Liga Demokrat Kosovo (LDK) dalam pemilihan umum parlemen Kosovo 2019.[3][4]

  1. ^ "A po largohet Vjosa Osmani nga LDK-ja? Kjo është deklarata e saj" [Is Vjosa Osmani leaving the LDK? This is her statement]. Kanal10 (dalam bahasa Albania). 7 September 2020. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-11-29. Diakses tanggal 2020-12-20. 
  2. ^ "LDK – Lidhja Demokratike e Kosovës". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-11-02. Diakses tanggal 2020-12-20. 
  3. ^ "Vjosa Osmani, femra e parë si kandidate për kryeministre, e diplomuar në SHBA". 25 Agustus 2019. 
  4. ^ "Vjosa Osmani, the woman taking on Kosovo's 'nasty' politics to be PM". www.msn.com. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search