Wilhelm Ritter von Leeb

Wilhelm Ritter von Leeb
Leeb pada tahun 1940
Nama lahirWilhelm Josef Franz Leeb
Lahir(1876-09-05)5 September 1876
Landsberg am Lech, Kerajaan Bavaria, Kekaisaran Jerman
Meninggal29 April 1956(1956-04-29) (umur 79)
Füssen, Bavaria, Jerman Barat
Pengabdian
Dinas/cabang
Lama dinas1895–1942
PangkatGeneralfeldmarschall
Komandan
  • Tentara ke-12th Wehrmacht (1938)
  • Pasukan Tentara Grup 3 (1939)
  • Pasukan Tentara Grup Utara (1941)
Perang/pertempuran
Penghargaan
HubunganEmil Leeb (saudara)
Kejahatan perang
Hukuman kriminal3 tahun
AlasanKejahatan perang
Peringatan: Page using Template:Infobox criminal with unknown parameter "trial" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).

Wilhelm Josef Franz Ritter von Leeb juga dikenal sebagi Wilhelm Ritter von Leeb (lahir pada tanggal 5 September 1876 - meninggal pada tanggal 29 April 1956) adalah seorang Marsekal Lapangan Jerman dan dianyatakan bersalah atas kejahatan perang selama Perang Dunia II.[1][2][3][4] Leeb merupakan seorang penerus dari korupsi Adolf Hitler di Angkatan Bersenjata Nazi (Wehrmacht) yang menerima pembayaran rahasia dan rutin selama perang. Diantaranya adalah gratifikasi senilai 250.000 Reichsmark pada tahun 1941, dan sebuah perkebunan bernilai 638.000 Reichsmark pada tahun 1943.[1] Setelah perang, Leeb diadili oleh High Command Trial, sebuah sebuah Pengadilan Tinggi yang mengursi tindak kejahatan Perang. Ia dinyatakan bersalah atas kejahatan terhadap kemanusiaan selama Operasi Barbarossa.[2] Ia mendapatkan hukuman selama tiga tahun penjara.[2]

  1. ^ a b (Inggris) "Lot 591". UKauctioneers. Diakses tanggal 1 Maret 2020. 
  2. ^ a b c Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama ref5
  3. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama ref3
  4. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama ref2

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search