Peter Altmaier

Peter Altmaier
Menteri Keuangan
Mulai menjabat
24 October 2017
KanselirAngela Merkel
MenggantikanWolfgang Schäuble
Kantor Kanselir Jerman
Menteri Federal untuk Urusan Khusus (Jerman)
Mulai menjabat
17 December 2013
KanselirAngela Merkel
Sebelum
Pengganti
Petahana
Sebelum
Kementerian Federal untuk Lingkungan Hidup, Konservasi Alam, Bangunan, dan Keselamatan Nuklir
Masa jabatan
22 May 2012 – 17 December 2013
KanselirAngela Merkel
Informasi pribadi
Lahir18 Juni 1958
Ensdorf, Jerman Barat sekarang Jerman
Partai politikPersatuan Demokrat Kristen Jerman
Alma materUniversitas Saarland
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Peter Altmaier (lahir 18 Juni 1958) adalah seorang politisi asal Jerman dan sampai saat ini menjabat sebagai Kepala Staf di Kantor Kanselir Jerman sejak 2013, dia juga berasal dari partai Persatuan Demokrat Kristen Jerman (CDU) dan menjadi salah satu penasihat kepercayaan Angela Merkel yang saat ini menjabat sebagai kanselir Jerman, dan disebut sebagai orang yang sangat berpengaruh di Berlin.[1] Dia adalah salah satu aktor yang turut mendorong adanya "Revolusi Energi" di Jerman bersama Merkel. Pria yang lahir di Saarland[2] ini juga pernah menjabat sebagai Menteri Federal untuk Urusan Khusus sejak 2013 dan sebelumnya juga pernah menjabat sebagai Menteri Federal untuk Lingkungan Hidup, Konservasi Alam, Bangunan, dan Keselamatan Nuklir menggantikan Norbert Röttgen[3]

  1. ^ "Who is Peter Altmaier and why does he matter?". The Economist (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2017-10-09. 
  2. ^ "Peter Altmaier". IMDb. Diakses tanggal 2017-10-09. 
  3. ^ "Startseite". Dr. Norbert Röttgen (dalam bahasa Jerman). Diakses tanggal 2017-10-09. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search