Azizos

Relief ukir Azizos Allat) mengendarai seekor unta arab, dari kawasan Tell Halaf dan Harran (abad ke-1 sampai ke-3 Masehi)

Dalam mitologi Syam kuno, Azizos atau Aziz adalah dewa bintang fajar Arab Tadmur.[1] Ia digambarkan mengendarai seekor unta dengan saudara kembarnya Arsu, meskipun sebuah sumber menyatakan bahwa "Azizos digambarkan sebagai pengendara kuda, sementara Arşu adalah pengendara unta."[2]

  1. ^ Drijvers, H. J. W. (2015). Cults and Beliefs at Edessa. Brill Publishers. hlm. Chapter Six: THE CULT OF AZIZOS AND MONIMOS AND OTHER ARAB DEITIES. ISBN 978-90-04-29562-9.
  2. ^ Texidor, Javier (1979). The Pantheon of Palmyra. Eeiden: E.J.Brill. hlm. 70. ISBN 90-04-05987-3. Diakses tanggal Jan 31, 2020.

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search