Deekshabhoomi

Deekshabhoomi
दीक्षाभूमी
Deekshabhoomi
Peta
Informasi umum
JenisReligious and historical monument.
Gaya arsitekturStupa
LokasiNagpur, Maharashtra, India
AlamatCentral Nagpur[1]
Koordinat21°7′41″N 79°4′1″E / 21.12806°N 79.06694°E / 21.12806; 79.06694
Mulai dibangunJuly 1978
Diresmikan18 December 2001
Desain dan konstruksi
ArsitekSheo Dan Mal
Pohon Bodhi di Deekshabhoomi
22 sumpah yang disampaikan oleh Amdebkar di Deekshabhoomi

Deekshabhoomi (bahasa Marathi: दीक्षाभूमी) adalah bangunan suci umat Buddha yang merupakan tempat arsitek Indian Constitution, Babasaheb Ambedkar,[2] kembali memeluk agama Buddha bersama dengan 600.000 pengikut pada tanggal 14 Oktober 1956.[3][4] Memeluk kembali agama Buddha oleh Ambedkar masih merupakan hal penting bagi masyarakat di India.[5]

Deekshabhoomi berada di Nagpur, Maharashtra, sebuah tempat yang dianggap sebagai pusat ziarah umat Buddha di India. Jutaan peziarah mengunjungi Deekshabhoomi setiap tahunnya,[6] terlebih pada Chamma Chakra Pravartan Din (Hari Perayaan Perwujudan Massal - Mass Conversion Ceremony Day)[7] dan pada tanggal 14 Oktober, hari bersejarah di mana Dr. Ambedkar memeluk agama Buddha disini.[6] Sekarang, stupa terbesar di Asia dibangun untuk mengenang saat mulia tersebut.[8]

Deeksha secara harafiah berarti 'tindakan penahbisan',[9] Bhoomi berarti 'bumi'.[10] Maka, secara harafiah Deekshabhoomi berarti tempat (bumi) di mana masyarakat ditahbsikan menjadi Buddhis. Pertukaran agama secara massal di satu tempat ini merupakan hal pertama kali dalam sejarah.[2] Deekshabhoomi merupakan satu dari dua tempat penting dalam kehidupan Dr. Ambedkar, tempat lainnya adalah Chaitya Bhoomi di Mumbai.[11]

  1. ^ Keer, Dhananjay. Dr. Ambedkar: Life and Mission (dalam bahasa Marathi). 
  2. ^ a b Philip, A. J. (13 November 2005). "Warriors of the faith". The Tribune. Diakses tanggal 30 June 2013. 
  3. ^ Ini merupakan jumlah yang disampaikan oleh Ambedkar dalam suratnya kepada Devapriya Valishinha tertanggal 30 Oktober 1956. The Maha Bodhi Vol. 65, p.226, dikutip di Dr. Ambedkar dan Buddhisme Diarsipkan 2015-09-24 di Wayback Machine. oleh Sangharakshita.
  4. ^ Gautam, C (May 2000). "Life of Babasaheb Ambedkar". Milan House, 8 Kingsland Road, London E2 8DA: Ambedkar Memorial Trust. Diakses tanggal 1 July 2013. 
  5. ^ Ramesh, Randeep (14 October 2006). "Untouchables embrace Buddha to escape oppression". The Guardian. Hyderabad. Diakses tanggal 1 July 2013. 
  6. ^ a b "Places to Visit". District Collector Office, Nagpur Official Website. Diakses tanggal 30 June 2013. 
  7. ^ Lelyveld, Joseph. Great soul Mahatma Gandhi and his struggle with India (edisi ke-1st ed.). New York: Alfred A. Knopf. hlm. 210. ISBN 0307595366. 
  8. ^ Bhagwat, Ramu (19 December 2001). "Ambedkar memorial set up at Deekshabhoomi". Times of India. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-16. Diakses tanggal 1 July 2013. 
  9. ^ "दीक्षा or dīkṣā". SHABDKOSH™ English Hindi Dictionary. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-05-18. Diakses tanggal 30 June 2013. 
  10. ^ The Pali Text Socities Pali-English Dictionary, Digital Dictionaries of South Asia. "Bhummi". University of Chicago. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-05. Diakses tanggal 30 June 2013. 
  11. ^ Rao, Anupama (2009). The caste question : Dalits and the politics of modern India. Berkeley, CA: University of California Press. hlm. 184. ISBN 0520257618. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search