Kangyur

Kangyur
Dua biksu muda sedang mencetak kitab suci di Biara Sera, Tibet
Nama Tibet
Tibet བཀའ་འགྱུར (Wylie: bka' 'gyur)

Kanon Buddhis Tibet (Tripitaka Tibet) adalah kumpulan teks suci yang diakui oleh berbagai aliran Buddhisme Tibet, meliputi Kangyur dan Tengyur. Kangyur atau Kanjur diyakini sebagai ajaran Buddha yang tercatat (atau 'Terjemahan Sabda'), dan Tengyur atau Tanjur merupakan ulasan/komentar para guru besar atas ajaran Buddha (atau 'Terjemahan Risalah').

Tekss yang disebut Kangxi Kangyur, selesai disusun pada tahun 1669, atas perintah Janda Permaisuri Xiaozhuang, nenek kaisar. Museum Istana Nasional.
Kaligrafer menulis Kangyur dengan tinta emas, Thimphu (2021).

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search