Zuolong

Zuolong
Rentang waktu: Jura Akhir[1]
~161.2 sampai 158.7 Ma - Oxfordian
Diagram skeletal dari material yang diketahui ditunjukkan dengan warna putih dan abu-abu
Klasifikasi ilmiah
Kerajaan:
Filum:
(tanpa takson):
(tanpa takson):
(tanpa takson):
(tanpa takson):
Genus:
Zuolong

Choiniere et al., 2010
Spesies:
Z. salleei
Nama binomial
Zuolong salleei
Choiniere et al., 2010

Zuolong adalah genus dinosaurus tetanura dari periode Jura Akhir di Tiongkok . Nama generik Zuolong dinamakan berdasarkan Jenderal Zuo Zōngtáng (juga dikenal sebagai "Jenderal Tso") dengan kata dalam bahasa Tionghoa "long" yang berarti naga. Nama spesifiknya "salleei" dinamakan berdasarkan Hilmar Sallee, yang membiayai ekspedisi yang berujung pada penemuan spesimen ini.[2]

  1. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama dating
  2. ^ Choiniere, Jonah N.; Clark, James M.; Forster, Catherine A.; Xu, Xing (2010-12-02). "A basal coelurosaur (Dinosauria: Theropoda) from the Late Jurassic (Oxfordian) of the Shishugou Formation in Wucaiwan, People's Republic of China". Journal of Vertebrate Paleontology (dalam bahasa Inggris). 30 (6): 1773–1796. doi:10.1080/02724634.2010.520779. ISSN 0272-4634. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search