Ali Taher

Ali Taher
Ali pada 2019
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat
Masa jabatan
1 Oktober 2014 – 3 Januari 2021
Daerah pemilihanBanten III
Ketua Komisi VIII Dewan Perwakilan Rakyat
Masa jabatan
26 Mei 2016 – 1 Oktober 2019
Anggota Majelis Permusyawaratan Rakyat
Masa jabatan
1 Oktober 1997 – 30 September 1999
Informasi pribadi
Lahir
Muhammad Ali Taher Parasong

(1961-02-09)9 Februari 1961
Lamakera, Flores Timur, Nusa Tenggara Timur, Indonesia
Meninggal3 Januari 2021(2021-01-03) (umur 59)
Jakarta, Indonesia
Sebab kematianCOVID-19[1]
Partai politikPAN
Afiliasi politik
lainnya
PPP (hingga 1999)
Alma materUniversitas Muhammadiyah Jakarta
Universitas Tarumanagara
Universitas Padjajaran
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Muhammad Ali Taher Parasong, atau lebih dikenal dengan Ali Taher (9 Februari 1961 – 3 Januari 2021) adalah seorang politikus Indonesia. Ia menjabat sebagai Anggota DPR-RI dari 2014 hingga wafatnya pada 2021 mewakili daerah pemilihan Banten III. Ali merupakan kader Partai Amanat Nasional dan semasa di DPR-RI pernah menjabat sebagai Ketua Komisi VIII pada 2016 hingga 2019.

  1. ^ Setiawan, Riyan (3 Januari 2021). "Anggota DPR Fraksi PAN Ali Taher Parasong Meninggal karena Corona". Tirto,ID. Diakses tanggal 3 Januari 2021. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search