Daerah Keamanan Bersama

Tentara Korea Selatan yang berjaga di DKB di antara bangunan-bangunan biru. Diambil dari wilayah Korea Selatan. Tampak di seberang bangunan-bangunan biru, Gedung Panmungak yang bertingkat tiga, di Korea Utara.

Daerah Keamanan Bersama (DKB) adalah satu-satunya bagian dari Zona Demiliterisasi Korea di mana pasukan Korea Utara dan Selatan berdiri berhadap-hadapan. DKB sering pula disebut sebagai Desa Gencatan Senjata dari Panmunjom (Desa Gencatan Senjata; atau hanya Panmunjom) di media[1][2] dan berbagai akun militer.[3]

DKB digunakan oleh kedua negara Korea untuk keterlibatan diplomatik dan hingga bulan Maret 1991 menjadi lokasi perundingan militer antara Korea Utara dan Komando PBB (UNC).

  1. ^ "Korea Truce Village At Peace". Spacewar.com. Diakses tanggal November 28, 2011. 
  2. ^ "Despite tensions, tourists flock to Korean DMZ". MSNBC. November 4, 2006. Diakses tanggal November 28, 2011. 
  3. ^ "Democratic People's Republic of Korea (DPRK)". Maic.jmu.edu. December 7, 1979. Diakses tanggal November 28, 2011. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search