Eduardus Sangsun

Yang Mulia

Eduardus Sangsun

Uskup Ruteng
GerejaGereja Katolik Roma
KeuskupanRuteng
Penunjukan3 Desember 1984
(41 tahun, 172 hari)
Masa jabatan berakhir
13 Oktober 2008
(65 tahun, 121 hari)
PendahuluVitalis Djebarus, S.V.D.
PenerusHubertus Leteng
Imamat
Tahbisan imam
12 Juli 1972[1]
(29 tahun, 28 hari)
Tahbisan uskup
25 Maret 1985
(41 tahun, 284 hari)
oleh Donatus Djagom, S.V.D.
Informasi pribadi
Nama lahirEduardus Sangsun
Lahir(1943-06-14)14 Juni 1943
Karot, Langke Rembong, Manggarai, Nusa Tenggara Timur
Wafat13 Oktober 2008(2008-10-13) (umur 65)
Rumah Sakit Pantai Indah Kapuk Kapuk Muara, Penjaringan, Jakarta Utara
MakamGereja Katedral Ruteng, Watu, Langke Rembong, Manggarai
KewarganegaraanIndonesia
DenominasiKatolik Roma
Semboyan"Et habitavit in nobis"
(Dan tinggal di antara kita)

Mgr. Eduardus Sangsun, S.V.D. (14 Juni 1943 – 13 Oktober 2008) adalah Uskup Ruteng sejak terpilih pada 3 Desember 1984 hingga meninggal dunia pada 13 Oktober 2008.

  1. ^ "Catholic Hierarchy". Diakses tanggal 10 Januari 2013. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search