Garis

Garis adalah bentuk geometri yang dilukiskan oleh sebuah titik yang bergerak. Dimensi yang dimiliki oleh garis hanya satu, yaitu panjang. Jenis garis antara lain garis lurus, garis lengkung datar dan garis lengkung ruang. Garis digunakan dalam teknik mengggambar, melukis dan ilusi mata. Aliran seni rupa yang memanfaatkan garis ialah neoplastisisme, futurisme dan kubisme. Keindahan dari garis dapat tampak pada perpaduan warna hitam dan putih.


© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search