Insulinde (partai politik)

Insulinde (1913–1919), penerus langsung dari Indische Partij (IP) dan kemudian berganti nama menjadi Nationale Indische Party (NIP), adalah sebuah organisasi politik yang mewakili upaya oleh beberapa orang Indo Eurasia untuk mengidentifikasi dan bekerja sama dengan elite terpelajar Pribumi dari Hindia Belanda dalam upaya untuk membentuk sebuah dominion yang merdeka.[1] Organisasi ini terutama dipimpin oleh para aktivis Indo-Eropa dan Jawa, tetapi memiliki keanggotaan yang cukup besar di Maluku Selatan. Ia dianggap sebagai bagian dari sayap politik yang lebih radikal di koloni tersebut, yang karenanya banyak mendapat tekanan dari penguasa kolonial.

  1. ^ Lowensteijn, Peter ‘’Indonesia between 1908 – 1928’’ (Lowensteyn, 2005)

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search