Isabel, Putri Kekaisaran Brasil

Isabel
Putri Kekaisaran
Countess of Eu
Putri Isabel pada usia sekitar 41 tahun, sekitar 1887
Kepala Wangsa Kekaisaran Brasil
Masa jabatan5 Desember 1891 – 14 November 1921
PendahuluPedro II dari Brasil
PenerusPangeran Pedro Henrique dari Orléans-Braganza
Kelahiran(1846-07-29)29 Juli 1846
Istana São Cristóvão, Rio de Janeiro, Kekaisaran Brasil
Kematian14 November 1921(1921-11-14) (umur 75)
Château d'Eu, Eu, Prancis
Pemakaman
PasanganPangeran Gaston, Count of Eu
Keturunan
Nama lengkap
Isabel Cristina Leopoldina Augusta Micaela Gabriela Rafaela Gonzaga
WangsaWangsa Braganza
AyahPedro II dari Brasil
IbuTeresa Cristina dari Dua Sisilia
AgamaKatolik Roma
Tanda tanganIsabel
Peringatan: Page using Template:Infobox royalty with unknown parameter "signature_a" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).

Dona Isabel (Inggris: Isabella;[a] 29 Juli 1846 – 14 November 1921), yang berjuluk "the Redemptress",[1] adalah pewaris tahta Kekaisaran Brasil yang menyandang gelar Putri Kekaisaran. Ia juga menjabat sebagai wali kekaisaran sebanyak tiga kali.

Isabel lahir di Rio de Janeiro sebagai putri sulung dari Kaisar Pedro II dan Maharani Teresa Cristina dan merupakan anggota dari Wangsa Braganza cabang Brasil (Portugis: Bragança). Setelah kematian dua saudaranya saat masih bayi, ia diangkat sebagai pewaris ayahnya. Ia menikah dengan seorang pangeran Prancis, Gaston, Count of Eu, dalam sebuah perjodohan dan mereka dikaruniai tiga anak laki-laki.


Kesalahan pengutipan: Ditemukan tag <ref> untuk kelompok bernama "lower-alpha", tapi tidak ditemukan tag <references group="lower-alpha"/> yang berkaitan

  1. ^ Barman 2002, hlm. 1.

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search