Kabupaten Kepahiang

Kabupaten Kepahiang
Bunga Rafflesia arnoldii yang tumbuh di Hutan Lindung Bukit Daun
Lambang resmi Kabupaten Kepahiang
Motto: 
Sehasen
Selaras, elok, harmonis, aman, dan sentosa
Peta
Kabupaten Kepahiang di Sumatra
Kabupaten Kepahiang
Kabupaten Kepahiang
Peta
Kabupaten Kepahiang di Indonesia
Kabupaten Kepahiang
Kabupaten Kepahiang
Kabupaten Kepahiang (Indonesia)
Koordinat: 3°36′07″S 102°33′51″E / 3.6019°S 102.5642°E / -3.6019; 102.5642
Negara Indonesia
ProvinsiBengkulu
Tanggal berdiri7 Januari 2004
Dasar hukumUndang-undang No. 39 Tahun 2003
Ibu kotaKepahiang
Jumlah satuan pemerintahan
Daftar
  • Kecamatan: 8
  • Kelurahan: 91 desa
Pemerintahan
 • BupatiHidayatullah Sjahid
 • Wakil BupatiZurdi Nata
 • Sekretaris DaerahHartono
Luas
 • Total664,80 km2 (256,68 sq mi)
Populasi
 (2022)
 • Total153.232
 • Kepadatan230/km2 (600/sq mi)
Demografi
 • AgamaIslam 98,93%
Kristen 0,75%
- Protestan 0,49%
- Katolik 0,26%
Hindu 0,18%
Buddha 0,13%
Lainnya 0,01%
Zona waktuUTC+07:00 (WIB)
Kode BPS
1708 Edit nilai pada Wikidata
Kode area telepon0732
Pelat kendaraanBD xxxx G*
Kode Kemendagri17.08 Edit nilai pada Wikidata
DAURp357.903.449.000.- (2013)[1]
Situs webwww.kepahiangkab.go.id

Kepahiang adalah kabupaten di Provinsi Bengkulu, Indonesia. Kabupaten ini diresmikan keberadaannya pada 7 Januari 2004 yang sebelumnya merupakan wilayah Kabupaten Rejang Lebong. Ibu kota Kabupaten Kepahiang adalah Kecamatan Kepahiang. Secara administratif, daerah ini terbagi menjadi delapan kecamatan dan 91 desa. Pada tahun 2006, jumlah penduduknya mencapai 114.889 jiwa yang terdiri dari pria (57.835 jiwa) dan wanita (57.054 jiwa), dengan tingkat kepadatan penduduk yang mencapai 163 per km².[2]

  1. ^ "Perpres No. 10 Tahun 2013". 4 Februari 2013. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-02-14. Diakses tanggal 15 Februari 2013. 
  2. ^ "Profil Kabupaten Kepahiang". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-03-04. Diakses tanggal 2009-04-13. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search