Kabupaten Sukoharjo

Kabupaten Sukoharjo
Transkripsi bahasa daerah
 • Hanacarakaꦱꦸꦏꦲꦂꦗ
 • Pegonسوكاهارجا
 • Alfabet JawaSukåharjå
Dari kiri; ke kanan: Lahan pertanian Gawok, Rumah Arca Sukoharjo, dan Hotel Grand Mercure Solo Baru
Lambang resmi Kabupaten Sukoharjo
Julukan: 
  • Pusat Jamu
  • Kota Pramuka
Peta
Peta
Kabupaten Sukoharjo di Jawa
Kabupaten Sukoharjo
Kabupaten Sukoharjo
Peta
Kabupaten Sukoharjo di Indonesia
Kabupaten Sukoharjo
Kabupaten Sukoharjo
Kabupaten Sukoharjo (Indonesia)
Koordinat: 7°41′00″S 110°50′00″E / 7.68333°S 110.83333°E / -7.68333; 110.83333
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Tengah
Tanggal berdiri15 Juli 1946
Dasar hukumUU No. 13/1950
Ibu kotaSukoharjo
Jumlah satuan pemerintahan
Daftar
  • Kecamatan: 12
  • Kelurahan: 167
Pemerintahan
 • BupatiEtik Suryani
 • Wakil BupatiAgus Santosa
 • Ketua DPRDWawan Pribadi
Luas
 • Total466,66 km2 (180,18 sq mi)
Populasi
 • Total911,603
 • Kepadatan1.953/km2 (5,060/sq mi)
Demografi
 • Agama
  • 95,21% Islam
  • 0,09% Buddha
  • 0,05% Hindu
  • 0,01% Lainnya[2][3][4]
 • IPMKenaikan 77,13 (2021)
tinggi[5]
Zona waktuUTC+07:00 (WIB)
Kode BPS
3311 Edit nilai pada Wikidata
Kode area telepon+62 271
Pelat kendaraanAD xxxx **B/*K/*O/*T
Kode Kemendagri33.11 Edit nilai pada Wikidata
DAURp. 763.462.900.000,00 (2013)[6]
Semboyan daerahSukoharjo MAKMUR
(Maju, Aman, Konstitusional, Mantap, Unggul, Rapi)
Flora resmiTuri
Fauna resmiSrigunting Kelabu
Situs webwww.sukoharjokab.go.id


Kabupaten Sukoharjo (bahasa Jawa: Hanacaraka: ꦱꦸꦏꦲꦂꦗ, Pegon: سوكاهارجا, translit. Sukåharjå) adalah sebuah wilayah kabupaten yang terletak di provinsi Jawa Tengah, Indonesia. Ibu kotanya berada di kecamatan Sukoharjo, sekitar 10 km sebelah selatan Kota Surakarta. Kabupaten ini berbatasan dengan Kota Surakarta di utara, Kabupaten Karanganyar di timur, Kabupaten Wonogiri dan Kabupaten Gunungkidul (Daerah Istimewa Yogyakarta) di selatan, serta Kabupaten Klaten dan Kabupaten Boyolali di barat. Ibu kota kabupaten Sukoharjo, yakni kecamatan Sukoharjo..[7]

Kabupaten Sukoharjo juga mempunyai nama sebutan (julukan) yang cukup terkenal, antara lain: Kota Makmur, Kota Tekstil, Kota Gamelan, The House of Souvenir, Kota Gadis (perdagangan, pendidikan, industri, dan bisnis), Kabupaten Jamu,[8] Kabupaten Pramuka,[9] serta Kabupaten Batik.

  1. ^ a b "Kabupaten Sukoharjo Dalam Angka 2022". www.sukoharjokab.bps.go.id. hlm. 7, 43. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-06-18. Diakses tanggal 22 Maret 2022. 
  2. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama DUKCAPIL
  3. ^ "Penduduk menurut Wilayah dan Agama yang Dianut di Kabupaten Sukoharjp". sp2010.bps.go.id. 2010. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-03-07. Diakses tanggal 22 Maret 2022. 
  4. ^ "Jumlah Penduduk Menurut Kabupaten Kota dan Agama di Provinsi Jawa Tengah, 2020". Badan Pusat Statistik Provinsi Jawa Tengah. 14 April 2021. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-09-13. Diakses tanggal 4 Maret 2022. 
  5. ^ "Indeks Pembangunan Manusia 2020-2021". www.bps.go.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-12-01. Diakses tanggal 22 Maret 2022. 
  6. ^ "Perpres No. 10 Tahun 2013". 2013-02-04. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-02-14. Diakses tanggal 2013-02-15. 
  7. ^ "Rencana Masa Depan Sukoharjo". www.solopos.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-09-25. Diakses tanggal 22 Maret 2022. 
  8. ^ Wire, PR (2019-03-20). Wire, PR, ed. "Kabupaten Sukoharjo menuju destinasi wisata jamu Indonesia". ANTARA News. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-01-16. Diakses tanggal 2022-01-16. 
  9. ^ Suryono/JIBI/SOLOPOS, Trianto Hery (2012-09-03WIB13:11:26+00:00). "Wujudkan Kabupaten Pramuka, PNS Sukoharjo Wajib Pakai Seragam Pramuka". Solopos.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-01-16. Diakses tanggal 2022-01-16. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search