Kanal

Alter Strom di resort laut Warnemünde, Jerman.
Royal Canal di Irlandia.
Kanal untuk kapal kecil seperti Kanal Basingstoke memasok revolusi industri di sebagian besar Eropa dan Amerika Serikat.
Kanal di area Kota Tua, Jakarta
Banjir Kanal Timur BKT - Jakarta

Kanal atau terusan[1] adalah saluran air buatan manusia yang dibuat dengan berbagai tujuan untuk membantu kehidupan umat manusia.[2] Dalam bahasa setempat, keduanya disebut "terusan". Perbedaan utama dari keduanya adalah bahwa navigasi sejajar dengan sungai dan berbagi tempat penyurutan, sementara kanal memotong melintasi tempat pembagian penyurutan.

Kanal sudah dibuat oleh manusia sejak ribuan tahun yang lalu. Kanal tertua ditemukan di Mesopotamia, sekitar tahun 4000 SM. Walaupun bentuk kanal hampir tidak berubah, teknologi pembangunan kanal makin berkembang.[2]

  1. ^ (Indonesia) Arti kata terusan dalam situs web Kamus Besar Bahasa Indonesia oleh Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia.
  2. ^ a b "Mengenal Kanal, Saluran Air Buatan Manusia - Bobo". bobo.grid.id. Diakses tanggal 2020-12-30. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search