Kegubernuran Amman

Kegubernuran Amman
محافظة العاصمة
NegaraYordania
Ibu kotaAmman
Subdivisi
Daftar
  • Distrik Pusat
  • Distrik Marka
  • Distrik Al-Qwesmeh
  • Distrik Gabungan
  • Distrik Wadi Al Seer
  • Distrik Naour
  • Distrik Sahab
  • Distrik Al Jizah
  • Distrik Muwaqqar
Pemerintahan
 • GubernurSaed Shihab
Luas
 • Total7.579 km2 (2,926 sq mi)
Populasi
 (2015)
 • Total4.007.000
 • Kepadatan530/km2 (1,400/sq mi)
Zona waktuGMT +2
 • Musim panas (DST)+3
Kode area telepon+(962)6
Perkotaan94%
Pedesaan6%
HDI (2017)0.746[1]
tinggi · ke-1

Kegubernuran Amman, secara resmi dikenal sebagai Muhafazat al-Asima (bahasa Arab: محافظة العاصمة, Kegubernuran Ibu Kota), adalah salah satu kegubernuran di Yordania. Ibu kota kegubernuran ini adalah kota Amman, yang juga merupakan ibu kota negara. Pusat administrasi kegubernuran serta seluruh kantor pemerintahan dan parlemen terletak di distrik Abdali.

  1. ^ "Sub-national HDI - Area Database - Global Data Lab". hdi.globaldatalab.org (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2018-09-13. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search