Nikolay Shvernik

Nikolay Shvernik
Николай Михайлович Шверник
Ketua Presidium Majelis Agung Uni Soviet Ke-2
Masa jabatan
19 Maret 1946 – 5 Maret 1953
Sekretaris JenderalJoseph Stalin
Anggota Penuh Politbiro Ke- 20 dan 22
Masa jabatan
29 Juni 1957 – 8 April 1966
Masa jabatan
16 Oktober 1952 – 5 Maret 1953
Informasi pribadi
Lahir
Nikolay Mikhailovich Shvernik

(1888-05-07)7 Mei 1888
Saint Petersburg,  Kekaisaran Rusia
Meninggal24 Desember 1970(1970-12-24) (umur 82)
Moskwa,  Uni Soviet
Kebangsaan Uni Soviet
Partai politikPartai Komunis Uni Soviet
Suami/istriMariya Fedorovna Ulazovskaya
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Nikolay Mikhailovich Shvernik (bahasa Rusia: Никола́й Миха́йлович Шве́рник, 19 Mei [K.J.: 7 Mei] 1888 – 24 Desember 1970) adalah seorang politikus Soviet dan Ketua Presidium Soviet Tertinggi (atau Presiden USSR) dari 19 Maret 1946 sampai 15 Maret 1953. Meskipun menjadi kepala negara Soviet utama, pada kenyataannya Shvernik memiliki kekuasaan yang kecil karena otoritas sebenarnya berada di tangan Joseph Stalin sebagai Sekretaris Jenderal Partai Komunis Uni Soviet.


© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search