Operasi Pluto

Operasi Pluto (Pipe-Lines Under The Ocean/Jalur Pipa Bawah Samudera) adalah sebuah operasi Perang Dunia Kedua yang dibuat oleh para teknisi, perusahaan dan pasukan bersenjata Britania untuk membangun jalur pipa minyak bawah laut di bawah Selat Inggris antara Inggris dan Prancis dengan dukungan Operasi Overlord, invasi ke Normandy yang dilakukan oleh Sekutu pada Juni 1944.

Skema tersebut dikembangkan oleh Arthur Hartley, kepala teknisi dengan Perusahaan Minyak Inggris-Iran.


© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search