Partai Bulan Bintang

Partai Bulan Bintang
Ketua umumFahri Bachmid
Sekretaris JenderalMuhammad Masduki
Dibentuk17 Juli 1998 (1998-07-17)
Kantor pusatPasar Minggu, Jakarta Selatan, DKI Jakarta
Sayap pemudaPemuda Bulan Bintang
Brigade Hizbullah Bulan Bintang
Sayap wanitaMuslimat Bulan Bintang
Keanggotaan405.441 (2023)
IdeologiPancasila
Demokrasi Islam[1]
Nasionalisme religius[2]
Posisi politikSayap-kanan
AgamaIslam
Kursi di DPR
0 / 575
Kursi di DPRD I
7 / 2.232
Kursi di DPRD II
214 / 17.340
Situs web
www.partaibulanbintang.or.id

Partai Bulan Bintang (PBB) adalah sebuah partai politik di Indonesia berasaskan modernisme Islam[3][4] dan juga sebagai partai penerus Masyumi yang pernah berjaya pada masa demokrasi liberal.[3] Partai Bulan Bintang didirikan pada 17 Juli 1998.[3][5]

  1. ^ Sejarah Singkat, PBB, Archived from the original on 15 April 2014, diakses tanggal 13 April 2014 
  2. ^ Al-Hamdi, Ridho (2017). Moving towards a Normalised Path: Political Islam in Contemporary Indonesia. (dalam bahasa Inggris). JURNAL STUDI PEMERINTAHAN. Vol. 8 No. 1, February 2017. pp.53, 57, 62.
  3. ^ a b c "Wajah 48 partai peserta Pemilu 1999: Nomor 22: Partai Bulang Bintang (PBB)". Kompas. 12 Maret 1999. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-09-14. Diakses tanggal 31-03-2018 – via Seasite.niu.edu (Southeast Asian languages, literatures and cultures). 
  4. ^ Yuniarto, Topan (6 Februari 2024). "Partai Bulan Bintang". Kompaspedia. Kompas. Diakses tanggal 2024-03-30. 
  5. ^ Setiawan, Bambang; Bestian, Nainggolan, ed. (2004). Partai-Partai Politik Indonesia: Ideologi dan Program 2004–2009. Jakarta: Kompas. hlm. 31–36, 58–66. ISBN 979-709-121-X. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search