Pertempuran Banjarmasin

Pertempuran Banjarmasin
Bagian dari Perang Dunia II, Perang Pasifik

Penerbangan pertama dari Royal Netherlands East Indies Airways (KNILM) mendarat di Lapangan Terbang Oelin, Banjarmasin, 1935.
Tanggal31 Januari–10 Februari 1942
LokasiBanjarmasin, Pulau Kalimantan bagian Selatan
Hasil Kemenangan Jepang
Pihak terlibat
 Netherlands  Jepang
Tokoh dan pemimpin
Belanda Henry Halkema Kekaisaran Jepang Kyōhei Yamamoto
Kekaisaran Jepang Yoshibumi Okamoto
Kekuatan
Sekitar 500[1] Sekitar 1,000[2]
Korban
Para pasukan desersi, dievakuasi ke Jawa, atau menyerah 9 tewas atau mati karena sakit
80% (sekitar 800 prajurit) terserang Malaria

Pertempuran Banjarmasin (31 Januari - 10 Februari 1942) merupakan bagian dari serangan Jepang untuk merebut Hindia Belanda. Jepang melakukan serangan menjepit dari laut dan darat untuk menangkap lapangan terbang strategis di Banjarmasin (ejaan lama: Bandjarmasin atau Bandjermasin) sebegai persiapan untuk menangkap Pulau Jawa.

  1. ^ De Jong (1984), pp. 834
  2. ^ Nortier (1982), pp. 81

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search