Stasiun Sudirman Baru

Stasiun Sudirman Baru
BNI City
Kereta Api Indonesia#Kereta api bandara KAI Commuter
A02C11

Stasiun BNI City (Sudirman Baru) pada April 2024, dilihat dari arah timur pada sore hari
Nama lainStasiun BNI City
Lokasi
Koordinat6°12′5.9663″S 106°49′11.4546″E / 6.201657306°S 106.819848500°E / -6.201657306; 106.819848500
Operator
Jumlah peron2 peron sisi
Jumlah jalur2:
  • jalur 1: sepur lurus jalur ganda arah Karet-Tanah Abang
  • jalur 2: sepur lurus jalur ganda arah Sudirman-Manggarai
LayananKereta bandara: Commuter Line Bandara Soekarno-Hatta
Komuter: Commuter Line Cikarang
Konstruksi
Jenis strukturAtas tanah
Informasi lain
Kode stasiun
KlasifikasiII[1]
Sejarah
Dibuka
  • 26 Desember 2017 (2017-12-26)
    (Layanan KAI Bandara)[2]
  • 30 Juli 2022 (2022-07-30)
    (Layanan KAI Commuter)[3][4]
Operasi layanan
Stasiun sebelumnya Stasiun berikutnya
Manggarai
Terminus
Commuter Line Basoetta Duri
Karet
via Kampung Bandan
ke arah Cikarang
Commuter Line Cikarang
Full-racket
Cikarang—Kampung Bandan—Cikarang via Pasar Senen—Manggarai
Sudirman
via Manggarai
ke arah Cikarang
Karet
ke arah Angke
Commuter Line Cikarang
Half-racket
Angke—Cikarang via Manggarai
Sudirman
ke arah Cikarang
Karet Commuter Line Cikarang
Half-racket
Kampung Bandan—Cikarang via Manggarai
Layanan penghubung
Halte sebelumnya Transjakarta Halte berikutnya
Halimun
ke arah Pulo Gadung
Koridor 4
transit di Galunggung
Terminus
Setiabudi (Koridor 6)
ke arah Ragunan
Koridor 6
Terminus
transit di Galunggung
Halimun
Perjalanan satu arah
Karet
ke arah Blok M
Koridor 1
transit di Dukuh Atas
Tosari
ke arah Kota
Karet
ke arah Ragunan
Koridor 6
transit di Dukuh Atas
Tosari
ke arah Balai Kota
Stasiun sebelumnya Stasiun berikutnya
Terminus Lin Cibubur
transit di Dukuh Atas
Setiabudi
ke arah Harjamukti
Lin Bekasi
transit di Dukuh Atas
Setiabudi
ke arah Jati Mulya
Stasiun sebelumnya Stasiun berikutnya
Setiabudi
ke arah Lebak Bulus
Lin Utara–Selatan
transit di Dukuh Atas
Bundaran HI
Terminus
Fasilitas dan teknis
FasilitasParkir Lift Eskalator Layanan pelanggan Musala Toilet Mesin tiket Cetak tiket mandiri Pemesanan langsung di loket 
Ruang/area tunggu Tempat naik/turun Isi baterai Galeri ATM Restoran 
Lokasi pada peta
Peta
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini
Peringatan pratinjau: Templat:Infobox station used with unknown parameter(s): belowclass, datastyle.
Peringatan: Page using Template:Infobox station with unknown parameter "belowclass" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox station with unknown parameter "datastyle" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).

Stasiun Sudirman Baru (SUDB), disebut pula Stasiun BNI City sebagai pemegang hak penamaan, adalah stasiun kereta api kelas II yang terletak di Jalan Tanjung Karang nomor 1, Kebon Melati, Tanah Abang, Jakarta Pusat. Saat ini stasiun ini hanya melayani pemberhentian Commuter Line Bandara Soekarno-Hatta serta Commuter Line tujuan Cikarang. Stasiun ini awalnya dikelola oleh PT Railink (KAI Bandara) untuk mengoperasikan KRL Bandara Soekarno-Hatta sekaligus menjadi lokasi kantor pusat perusahaan tersebut. Per 1 Januari 2023, KAI Commuter resmi mengakuisisi layanan KRL Bandara Sokarno-Hatta dari KAI Bandara dengan ditekennya dokumen peralihan operator pelayanan operasional dan akta jual beli pada 30 Desember 2022.[5]

  1. ^ a b Buku Informasi Direktorat Jenderal Perkeretaapian 2014 (PDF). Jakarta: Direktorat Jenderal Perkeretaapian, Kementerian Perhubungan Indonesia. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 1 Januari 2020. 
  2. ^ "Kunjungi Stasiun Sudirman Baru, Menhub Pastikan KA Bandara Soekarno-Hatta Beroperasi 26 Desember 2017". Biro Komunikasi dan Informasi Publik Kemenhub. 2017-12-25. Diakses tanggal 2022-08-27. 
  3. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama kompaskrl
  4. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama detikfinancekrl
  5. ^ antaranews.com (2023-03-04). "KAI Commuter resmi kelola Kereta Bandara Soekarno-Hatta". Antara News. Diakses tanggal 2024-04-30. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search