Surono Reksodimedjo

Surono Reksodimedjo
Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan Indonesia ke-2
Masa jabatan
19 Maret 1983 – 14 Maret 1988
PresidenSoeharto
Sebelum
Pengganti
Sudomo
Sebelum
Menteri Koordinator Bidang Kesejahteraan Rakyat Indonesia ke-5
Masa jabatan
31 Maret 1978 – 19 Maret 1983
PresidenSoeharto
Wakil Panglima Angkatan Bersenjata Republik Indonesia ke-4
Masa jabatan
2 Maret 1974 – 17 April 1978
PresidenSoeharto
PanglimaMaraden Panggabean
Sebelum
Pendahulu
Soemitro
Pengganti
Sudomo
Sebelum
Kepala Staf TNI Angkatan Darat ke-10
Masa jabatan
27 April 1973 – 10 Mei 1974
Informasi pribadi
Lahir(1923-09-06)6 September 1923
Banyumas, Jawa Tengah, Hindia Belanda
Meninggal3 Agustus 2010(2010-08-03) (umur 86)
Jakarta, Indonesia
KebangsaanIndonesia
Suami/istriR.A.Y. Winarni Cokrosewoyo (1956-1980)
R.A.Y. Sunarti Cokrosewoyo (1982)
Alma materPembela Tanah Air (1945)
PekerjaanTentara
Karier militer
Dinas/cabang TNI Angkatan Darat
Masa dinas1945—1978
Pangkat Jenderal TNI
NRP11148
SatuanInfanteri
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Jenderal TNI (Purn.) Soerono Reksodimedjo (6 September 1923 – 3 Agustus 2010)[1] adalah Kepala Staf TNI Angkatan Darat dari April 1973 hingga Mei 1974 dan Wakil Panglima Angkatan Bersenjata (Wapangab). Ia juga pernah menjabat sebagai Menteri Koordinator Bidang Kesejahteraan Rakyat Republik Indonesia dan Menteri Koordinator Bidang Politik Keamanan Republik Indonesia pada masa pemerintahan Presiden Soeharto.

  1. ^ Surono Reksodimedjo. Perjalanan hidup anak yatim piatu menjadi jenderal. Bandung: Dinas Sejarah Angkatan Darat. 2012. ISBN 978-602-95551-2-7. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search