Svalbard

Svalbard

Svalbard
Spitsbergen/Spitzbergen
Bendera Svalbard
Bendera
Lokasi Svalbard
Ibu kota
Longyearbyen
Bahasa resmiNorwegia
Kelompok etnik
72% Norwegia
16% Rusia/Ukraina
12% lainnya
PemerintahanWilayah Norwegia
• Gubernur
Odd Olsen Ingerø (2009–)
Luas
 - Total
61,022 km2
Populasi
 - Perkiraan
2,572 (2009)[1]
Mata uangKrone Norwegia
(NOK)
Zona waktuCET (UTC +1)
(CEST (UTC+2))
Kode telepon47
Ranah Internet.no (.sj dialokasikan namun tidak digunakan[2])
Sunting kotak info
Sunting kotak info • Lihat • Bicara
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Kepulauan Svalbard (dahulu disebut Spitsbergen atau Spitzbergen) adalah wilayah paling utara dari Norwegia yang terletak di Samudra Arktik, sebelah utara Daratan Eropa. Svalbard merupakan sebuah kepulauan dengan Longyearbyen sebagai ibu kotanya. Pulau yang terpadat penduduknya ialah pulau Spitsbergen, Bjornoya dan Hopen.

  1. ^ "Population in the settlements. Svalbard". Statistics Norway. 22 October 2009. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-12-25. Diakses tanggal 24 March 2010. 
  2. ^ "The .bv and .sj top level domains". Norid. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-02-07. Diakses tanggal 24 March 2010. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search