Uji kekerasan Vickers

Sebuah uji kekerasan Vickers

Uji kekerasan Vickers dikembangkan pada 1921 oleh Robert L. Smith dan George E. Sandland di Vickers Ltd sebagai sebuah alternatif untuk metode Brinell untuk mengukur kekerasan bahan.[1] Uji Vickers (kebanyakan) lebih mudah untuk digunakan daripada uji kekerasan lainnya karena perhitungan yang diperlukan tidak tergantung pada ukuran indentor, dan indentor tersebut dapat digunakan untuk semua bahan terlepas dari kekerasannya.

  1. ^ R.L. Smith & G.E. Sandland, "An Accurate Method of Determining the Hardness of Metals, with Particular Reference to Those of a High Degree of Hardness," Proceedings of the Institution of Mechanical Engineers, Vol. I, 1922, p 623–641.

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search