Uni moneter

Uni moneter:
  EUR Euro
  CHF Franc Swiss
  INR Rupee India
  XPF Franc CFP

Uni moneter (Inggris: monetary union atau currency union) adalah kesepakatan antarnegara untuk menggunakan mata uang bersama.[1] Negara yang menggunakan mata uang bersama adalah Amerika Serikat dan negara yang tergabung dalam Economic Monetary Union (EMU).[2] Negara yang bergabung dalam uni moneter memberikan mata uang nasional mereka dan menggunakan mata uang bersama (Euro dalam kasus EMU dan Dolar dalam kasus Amerika Serikat) sebagai alat tukar.[2] Selain itu, negara tersebut tidak lagi memiliki nilai tukar sendiri dan tidak melakukan kebijakan moneter sendiri.[2]

  1. ^ "Currency Union Technical Expert Group" (PDF). Diakses tanggal 7 Juni 2014. 
  2. ^ a b c "What is a Monetary Union?". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-07-14. Diakses tanggal 7 Juni 2014. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search