Universitas Canterbury

Universitas Canterbury
Te Whare Wānanga o Waitaha

Logo University of Canterbury
 
Peta
 
Peta
Peta
Informasi
Nama sebelumnya
Canterbury College
Moto(Tidak resmi) Latin: Ergo tua rura manebunt, Indonesia: Semoga ladangmu makmur
JenisUniversitas Riset Negeri
Didirikan1873 (1873)
Afiliasi
  • UCSA, SVA, Ngāi Tahu[1]
  • Crusaders (persatuan rugby)[2]
Afiliasi akademik
ACU, AACSB, AMBA, EQUIS, ENZ, NZLS and CA ANZ
Dana abadi$142 Juta NZD (2022)[3]
Anggaran$417.7 Juta NZD (31 Desember 2020)[4]
KanselirAmy Adams
Wakil KanselirCheryl de la Rey
Staf akademik
867 (2020)[4]
Staf administrasi
1.395 (2020)[4]
Jumlah mahasiswa18.771 (2020)[4]
Sarjana12.224 (2020)[4]
Magister3.154 (2020)[4]
Lokasi,
Selandia Baru (Maori: Ōtautahi, Aotearoa)

43°31′24″S 172°34′55″E / 43.52333°S 172.58194°E / -43.52333; 172.58194
KampusSuburban dan Urban area
87 hektar
BahasaBahasa Inggris dan Māori
Student MagazineCanta
WarnaUC Murrey Red dan UC Gold[5]
   
Situs webwww.canterbury.ac.nz
Facebook: universitycanterbury Twitter: ucnz Instagram: ucnz LinkedIn: university-of-canterbury Snapchat: uc.nz Edit nilai pada Wikidata

Universitas Canterbury (bahasa Maori: Te Whare Wānanga o Waitaha) adalah universitas riset negeri yang lokasi di kota Christchurch, Selandia Baru. Didirikan pada tahun 1873 dengan nama Canterbury College, perguruan tinggi konstituen pertama di Universitas Selandia Baru. Universitas ini adalah universitas tertua kedua di Selandia Baru, setelah Universitas Otago, yang didirikan empat tahun lebih awal.

Awalnya kampus ini berlokasi di pusat kota Christchurch, namun pada 1961 menjadi universitas terpisah dan pindah ke Pusat Seni Christchurch yang sebelumnya bangunan bergaya neo-gotik. Pemindahan ini selesai pada 1 Mei 1975[6] dan lokasi utama kampus berlokasi di pinggiran kota Christchurch di Ilam.

  1. ^ "Ngāi Tahu Research Centre". Diarsipkan dari versi asli tanggal 18 May 2021. Diakses tanggal 18 May 2021. 
  2. ^ "Crusaders". Diarsipkan dari versi asli tanggal 20 May 2021. Diakses tanggal 20 May 2021. 
  3. ^ "Endowments at Te Whare Wānanga o Waitaha The University of Canterbury" (PDF). Diakses tanggal 1 December 2022. 
  4. ^ a b c d e f "University of Canterbury Annual Report 2019" (PDF). Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 18 June 2020. Diakses tanggal 14 February 2021. 
  5. ^ "Visual Identity & Brand Guidelines". Diarsipkan dari versi asli tanggal 18 May 2021. Diakses tanggal 18 May 2021. 
  6. ^ "The Star 04-05-17". issuu. Diarsipkan dari versi asli tanggal 18 October 2021. Diakses tanggal 12 May 2017. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search